Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2010

Earning Per Share

EPS merupakan alat analisis tingkat profitibilitas perusahaan yang menggunakan konsep laba konvensional. EPS adalah salah satu dari dua alat ukur yang sering digunakan  untuk mengevaluasi saham biasa disamping PER (Price Earning Ratio) dalam lingkaran keuangan (Fabozzi, 1999: 359). EPS atau laba per lembar saham adalah tingkat keuntungan bersih untuk tiap lembar sahamnya yang mampu diraih perusahaan pada saat menjalankan operasinya. Laba per lembar saham atau EPS di peroleh dari laba yang tersedia bagi pemegang saham biasa dibagi dengan jumlah rata – rata saham biasa yang beredar.

Ebook akuntansi

Fondation Of economic Value added Link:  maknyos

Teori Dasar Saham

Teori Dasar Transaksi Saham 1. Transaksi saham di bursa menggunakan sistem lelang yang di fasilitasi oleh sistem automated trading system sehingga bertemunya order pembeli dan order penjual (matched/done) terjadi secara otomatis. 2. Matched/done – nya transaksi berdasarkan dua prioritas yang secara berurutan, yaitu prioritas harga dan waktu antrian. 3. Perubahan harga saham di bursa di atur dalam Lima fraksi, yaitu : 1. Untuk harga saham dengan rentang Rp 0 sampai dengan Rp 200, ditetapkan fraksi sebesar Rp 1,-. 2. Untuk harga saham dengan rentang Rp 200 sampai dengan Rp 500, ditetapkan fraksi sebesar Rp 5,-. 3. Untuk harga saham dengan rentang Rp 500 sampai dengan Rp 2000, ditetapkan fraksi sebesar Rp 10,-. 4. Untuk harga saham dengan rentang Rp 2000 sampai dengan Rp 5000, ditetapkan fraksi sebesar Rp 25,-. 5. Untuk harga saham Rp 5.000 atau lebih, ditetapkan fraksi sebesar Rp 50,-. 4. Fee/biaya Transaksi untuk beli sebesar 0,3% dan jual 0,4%(termasuk VAT/pajak 0,1%). Biaya t

Pengertian Dan Fungsi Akuntansi Biaya

Akuntansi biaya adalah salah satu cabang akuntansi yang merupakan alat manajemen dalam memonitor dan merekam transaksi biaya secara sistematis, serta menyajikannya informasi biaya dalam bentuk laporan biaya. Biaya (cost) berbeda dengan beban (expense), cost adalah pengorbanan ekonomis yang dikeluarkan untuk memperoleh barang dan jasa, sedangkan beban (expense) adalah expired cost yaitu pengorbanan yang diperlukan atau dikeluarkan untuk merealisasi hasil, beban ini dikaitkan dengan revenue pada periode yang berjalan. Manfaat Akuntansi Biaya Tujuan atau manfaat akuntansi biaya adalah menyediakan salah satu informasi yang diperlukan oleh manajemen dalam mengelola perusahaan, yaitu untuk : 1. Perencanaan dan Pengendalian Laba. Akuntansi biaya menyediakan informasi atau data biaya masa lalu yang diperlukan untuk menyusun perencanaan, dan selanjutnya atas dasar perencanaan tersebut, biaya dapat dikendalikan dan akhirnya pengendalian dapat dipakai sebagai umpan balik untuk perbaikan dim

Laporan Keuangan

A. Pengertian Laporan Keuangan Laporan keuangan adalah catatan informasi keuangan pada suatu periode akuntansi yang dapat menggambarkan kinerja perusahaan tersebut. Elemen laporan keuangan: a) Neraca b) Laporan Laba- Rugi c) Laporan Perubahan Ekuitas d) Laporan Arus Kas. e) Catatan Atas Laporan Keuangan.

RASIO CAMEL

CAMELS yaitu permodalan ( capital ), kualitas aset ( asset quality ), manajemen ( management ), rentabilitas ( Earnings ), likuiditas ( liquidity ) dan sensitivitas terhadap resiko pasar ( sensitivity to market risk ).  Rasio CAMEL merupakan indikator untuk mengetahui kemampuan menghasilkan laba tahun fiskal berikutnya atau dapat digunakan sebagai indikator untuk mengetahui kesehatan suatu perbankan. Ini dilakukan dengan menggunakan rasio CAMEL sebagai variabel bebas ( independent variable ) dan Laba tahun fiskal berikutnya sebagai variabel terikat ( dependent variable ). Tahun tahun fiskal berikutnya merupakan laba yang tertera dalam laporan laba rugi (income statement) baitul qiradh tahun berikutnya dari periode laporan keuangan yang dianalisis rasio CAMEL-nya. Nilai Rasio CAMEL dihitung dengan 7 indikator, yaitu: CAR CAR ( Capital Adequancy Ratio ) adalah rasio yang memperlihatkan seberapa besar jumlah seluruh aktiva lembaga keuangan yang mengandung risiko (kredit, penyertaan, sur

Perhitungan PPH Pasal 21

Penghasilan Tidak Kena Pajak. Berdasarkan Pasal 7 UU PPh Tahun 2008, terhadap wajib pajak dan keluarga yang memiliki tanggungan diberikan fasilitas pengurangan penghasilan yang dinamakan Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) dengan Besaran: No     Status Pegawai PTKP setahun PTKP Sebulan 1 Untuk Diri Pegawai Rp. 15.480.000 Rp. 1.320.000 2 Tambahan untuk istri yang penghasilannya digabung dengan penghasilan suami RP. 15.480.000 Rp. 1.320.000 3 Tambahan Untuk pegawai yang kawin RP. 1.320.000 Rp. 110.000 4 Tambahan Untuk setiap anggota keluarga sedarah dan semeda dalam garis keturunan lurus, serta anak angkat yang menjadi tanggungan sepenuhnya, paling banyak tiga orang RP. 1.320.000 Rp. 110.000   Tabel PTKP Secara Lengkap No     Status Pegawai PTKP setahun PTKP Sebulan 1 Tidak Kawin (TK/-) Rp. 15.480.000 Rp. 1.320.000 2 Tidak Kawin Dengan Satu Tanggungan (TK/1) RP. 17.160.000 Rp. 1.430.000 3 Tidak Kawin Dengan Dua Tanggungan (TK/2) RP. 18.480.000 Rp. 1.540.000 4 Tidak

Alat-Alat Kelengkapan Koperasi

1.1    Pengertian Menurut UU No.25/1992 Alat kelengkapan organisasi koperasi terdiri dari tiga unsur yaitu, Rapat Anggota Tahunan (RAT), Pengurus Koperasi, Pengawas Koperasi dan  bila memungkinkan dapat mengangkat Manajer Koperasi yang bertugas melaksanakan kegiatan usaha koperasi. Pengurus  dan pengawas koperasi adalah anggota yang dipilih melalui RAT, sedangkan manajer adalah tenaga profesional non anggota. Anggota koperasi dapat menjalankan kegiatannya dengan baik, maka koperasi harus memiliki alat perengkapan organisasi. Alat perlengkapan koperasi sebagimana di ketahui adalah pilar-pilar yang akan menentukan maju mundurnya koperasi. Pengurus adalah pelaksanaan usaha koperasi yang bertanggungjawab kepada rapat anggota. Pengawasan adalah orang yangmengadakan pengawasan terhadap kebijakan pengurus dan dapat di beri saran demi kemajuan ekonomi. Manajer adalah orang yang di beri wewenang dan kuasa untuk mengelola dan bertanggungjawab kepada pengurus koperasi. 1.2    Rapat anggota Secar

DAMAPAK TEKNOLOGI INFORMASUI DALAM DUNIA PERBANKAN

Peran teknologi dalam dunia pebankan mutlak adanya, kemajuan sistem informasi dunia perbankan ditopang dengan adanya teknologi. Setiap bidang termasuk perbankan penerapan teknologi bertujuan selain untuk memudahkan operasional intern perusahaan, juga bertujuan untuk semakin memudahkan pelayanan terhadap customers. Apalagi untuk saat ini, khususnya dalam dunia perbankan hampir semua produk yang ditawarkan kepada customers serupa, sehingga persaingan yang terjadi dalam dunia perbankan adalah bagaimana memberikan produk yang serba mudah dan serba cepat. Memang kendala yang dihadapi oleh dunia perbankan adalah kompleks dan mahalnya teknologi informasi, karena sebagian besar teknologi ini masih disuplay oleh vendor-vendor luar negeri. Tetapi kita lihat sekarang, banyak vendor – vendor pribumi yang berani bersaing dalam teknologi informasi ini. Jadi kenapa kita tidak memakai vendor-vendor pribumi untuk menanamkan teknologi informasi tersebut dalam dunia perbankan. Hal ini manjadi tuntutan

Mekanisme Perdagangan Saham

PASAR PERDANA DAN PASAR SEKUNDER Pernah dengar istilah pasar perdana dan pasar sekunder ? Pasar perdana merupakan pasar dimana efek-efek diperdagangkan untuk pertama kalinya sebelum dicatatkan di bursa efek. Di pasar perdana ini, saham dan efek lainnya mulai ditawarkan pertama kalinya kepada pihak investor oleh pihak penjamin emisi (underwriter) melalui perantara pedagang efek (broker-dealer). Proses ini biasa juga disebut dengan penawaran umum perdana (IPO / Initial Public Offering). Pasar sekunder adalah pasar dimana efek – efek yang telah dicatatkan di bursa efek diperjual belikan. Di pasar ini memberikan kesempatan kepada para investor untuk membeli atau menjual efek – efek yang tercatat di bursa setelah terlaksananya penawaran perdana. PRICE AND TIME PRIORITY Dalam proses tawar menawar atas jual dan beli, system perdagangan di pasar regular mengacu kepada prioritas harga kemudian prioritas waktu. Dalam melakukan transaksi di bursa efek, pihak menjual mendapatkan prioritas dalam su

Investasi

Investasi adalah Komitmen atas sejumlah dana atau sumber daya lain yang dilakukan saat ini dengan tujuan memperoleh keuntungan di masa datang. Macam-Macam bentuk investasi : 1.        Investasi pada asset riil (Real Assets) misalnya : tanah, emas, mesin, bangunan dll 2.        Investasi pada asset finansial (financial assets): a.        Investasi di pasar uang : deposito, sertifikat BI, dll b.        Investasi di pasar modal : saham, obligasi, opsi, warrant dll Tujuan Investasi : meningkatkan kesejahteraan investor (kesejahteraan moneter) Sumber dana untuk investasi : 1.        asset yang dimiliki saat ini 2.        pinjaman dari pihak lain 3.        tabungan Dasar keputusan investasi : 1.        return : tingkat keuntungan investasi a.        expected return (return yang diharapkan) b.        realized return (return aktual) 2.        risiko : kemungkinan return aktual berbeda dengan return yang diharapkan a.        risiko sistematis (systematic risk) atau risiko pasar (general ri